TEMA 1 SUBTEMA 4 PERTEMUAN 2
TEMA 1 SUBTEMA 4 HIDUP RUKUN DI MASYARAKAT
A. PENDAHULUAN
1. Salam dan berdoa
2. Menyanyikan Lagu Nasional
3. Tujuan Pembelajaran
- Dengan diberikan kumpulan benda konkret, siswa dapat melakukan penjumlahan dan pengurangan dua bilangan cara panjang dengan tepat.
- Dengan diberikan kumpulan benda konkret, siswa dapat melakukan penjumalahan dan pengurangan dua bilangan dengan teknik menyimpan dengan cara panjang dengan tepat,
- Dengan diberikan kumpulan benda konkret, siswa dapat menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari berkaitan penjumlahan dengan tepat.
B. INTI
Materi
Kegiatan gotong royong di perumahan Udin terlaksana dengan baik.
Ibu-ibu menyiapkan banyak makanan untuk peserta gotong royong.
Ada 95 kue bolu dan 120 kue lemper.
Kue itu disajikan dan dimakan 158 buah.
Berapa sisa kue sekarang?
Ingatlah penjumlahan dan pengurangan yang
sudah dipelajari sebelumnya.
Ibu-ibu menyiapkan banyak makanan untuk peserta gotong royong.
Ada 95 kue bolu dan 120 kue lemper.
Kue itu disajikan dan dimakan 158 buah.
Berapa sisa kue sekarang?
Ingatlah penjumlahan dan pengurangan yang
sudah dipelajari sebelumnya.
Jadi jumlah kue yang tersisa adalah 57
untuk mengngat kembali pengurangan bersusun,perhatikan video berikut ini!
1. Demikian materi pada pertemuan kali ini. Sampai jumpaa…
C. PENUTUP
Doa Penutup
0 Response to "TEMA 1 SUBTEMA 4 PERTEMUAN 2"
Posting Komentar