TEMA 8 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 2

Tema 8 (Keselamatan di Rumah dan Perjalanan)

 Subtema 1 (Aturan Keselamatan di Rumah)





A. PENDAHULUAN
    1. Berdo'a

   2. Lagu Nasional

    3. Tujuan Pembelajaran

  1. Dengan membaca teks dan mengamati gambar, siswa dapat membaca dan menentukan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam
  2. Dengan membaca teks dan mengamati gambar, siswa dapat menuliskan tanda waktu yang ditunjukkan jarum jam

B. APERSEPSI

Perhatikan gambar di bawah ini!
Udin anak yang taat pada aturan.
Setiap melakukan kegiatan selalu diatur menggunakan jadwal.
Setiap kegiatan dilakukan dengan tepat waktu.
Pukul berapa Udin sarapan pagi?
Pukul berapa Udin berangkat sekolah?
Pukul berapa Udin pulang sekolah?

C. MATERI

Alat untuk mengukur waktu biasa disebut dengan jam. Jam ada banyak macamnya. Misalnya jam analog, jam digital, jam pasir, dan lain sebagainya.

Perhatikan gambar berikut dengan teliti!

Sekarang, ayo kita berlatih!
Tuliskan tanda waktu yang ditunjukkan oleh jam berikut dengan benar!
Dalam sehari semalam ada 24 jam, tetapi angka yang tertera di jam hanya ada bilangan 1 sampai 12. Jadi dalam seharijam berputar penuh sebanyak 2 kali.
Setelah pukul 12.00 siang, penulisan waktu tidak kembali ke pukul 01.00.
Penulisan diteruskan ke pukul 13.00 hingga pukul 24.00. 
Pukul 24.00 sama dengan pukul 12 malam.

Perhatikan kembali gambar berikut!

Sekarang, mari kita berlatih!
Tulislah tanda waktu yang ditunjukkan oleh jam berikut dengan tepat!

Tetap semangat belajar yaa...

D. PENUTUP
1.  Pesan Kesehatan

2.  Lagu Daerah

3.  Do'a Penutup

Print Friendly and PDF

0 Response to "TEMA 8 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 2"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel